Desain Rumah Kayu Klasik Modern

Sesuaikan dengan Konsep Rumah Anda

Walaupun sudah memilih modelnya tapi perlu anda sesuaikan juga dengan konsep rumah anda. Apakah desain pagar klasik ini cocok atau tidak ?

Jika tahu cocok atau tidaknya anda bisa meminta kami membuat desain pagar, tentunya setelah ada tanda jadi / kesepakatan.

Jika konsep rumah serasi dengan pagar tentu akan menambah daya tarik tersendiri, dan jika sewaktu saat properti anda ingin dijual harganya juga akan naik.

Sebab menjual properti ada beberapa hal yang penting seperti lokasi, model desain properti, kapan properti dibangun dan masih banyak lagi hal yang dapat meningkatkan harga jual properti.

Tips Menentukan Model Pagar Rumah Mewah Terbaru yang Tepat

Langkah selanjutnya dalam memilih pagar rumah mewah adalah dengan menentukan model pagar klasik terbaru.

Walaupun dibilang klasik tapi desain pagar klasik tetap memiliki desain terbaru yang dikeluarkan oleh spesialis pagar besi tempa.

Dengan memilih model pagar klasik terbaru anda tidak akan model pagar tidak akan terlihat ketinggalan jaman / tren.

Sebagai contoh gambar diatas adalah model pagar besi tempa jaman dahulu, model pagar seperti diatas bisa dibilang sudah “ketinggalan jaman”.

Anda tentu tidak ingin memilih model pagar yang berlalu trennya. Seperti halnya sebuah baju, dari jaman ke jaman desainnya terus berkembang.

Dan saat ini jarang orang yang masih memakai baju seperti era tahun 90an bukan ?

Sebab di era yang perkembangan semakin cepat ini, banyak produk yang terus dikembangkan begitu juga dengan besi tempa.

Lengkapi Mewah Mewah Anda Dengan : Railing Tangga Rumah Klasik

Anda sebaiknya memilih model terbaru agar pagar masih terlihat bagus sampai 30 tahun ke depan.

Cara Merawat Pagar Klasik

Yang terakhir adalah merawat, apa perlu perawatan ? Jawabannya tentu saja.

Setiap produk butuh perawatan walaupun perawatan itu tidak sering. Bisa dikatakan pagar besi klasik minim sekali perawatan. Tapi anda juga harus tahu bagaimana cara merawatnya, berikut ini tips merawat pagar rumah mewah:

Jika ada bagian pagar yang tergores, yang perlu anda lakukan adalah dengan mengecat bagian pagar yang tergores.

Jangan semua dicat kembali, proses pengecatan bisa anda lakukan dengan memakai kuas dan cat besi tempa khusus.

Pagar besi membutuhkan perawatan secara berkala. Cuci pagar secara teratur memakai air sabun, kain lap dan kuas cat. Bila ada bercak yang lumayan banyak serta tidak lekas dibersihkan, jangan mengesek pagar agar tidak muncul cat pagar tidak terkelupas.

Coating Ulang Secara Rutin

Rumah yang memiliki elemen maupun perabotan berbahan kayu dianjurkan untuk melakukan coating ulang secara rutin, setidaknya tiap 6 bulan sekali. Terutama untuk elemen eksterior dari rumah yang langsung bersentuhan dengan efek cuaca. Angin, hujan dan sinar matahari merupakan musuh utama bagi elemen rumah dan furniture berbahan kayu.

Pilihlah coating yang sesuai dengan fungsinya. Jika Anda memilih finishing dengan menggunakan plitur atau coating untuk mempertahankan serat kayunya agar terlihat, maka pilihlah plitur yang berkualitas sekaligus ramah lingkungan.

Efisien secara Ekonomi

Rumah kayu cenderung lebih cepat dibangun dibandingkan dengan rumah yang trebuat dari bahan seperti batu atau beton. Pembangunan yang cepat tentu membuat penghematan biaya yang signifikan.

Perhatikan Ukuran Rumah

Yang perlu anda perhatikan selanjutnya adalah perhatikan ukuran rumah anda, ukuran pagar dan ukuran rumah haruslah seimbang.

Pagar tidak boleh terlalu tinggi jika rumah anda tidak terlalu luas, jika rumah anda luas dan lebar maka anda bisa memasang pagar ukuran yang tinggi dan lebar.

Hal ini penting agar menciptakan keserasian antara tampilan pagar depan dan rumah bagian dalamnya.

Tinggi pagar rumah standar umumnya 1.2 – 2 meter, tapi rumah klasik mewah memiliki ukuran pagar yang lebih tinggi yaitu sekitar 2 – 5 Meter.

Apa 5 meter tidak terlalu tinggi ? untuk ukuran pagar rumah klasik, tinggi 5 meter bukanlah ukuran yang terlalu tinggi.

Anda bisa melihat contoh pagar klasik eropa, pagar di eropa yang memiliki rumah klasik pagar mereka jauh lebih tinggi dan terlihat sangat megah dan kokoh.

Selain pagar yang lagi tren saat ini adalah pintu besi tempa klasik atau disebut juga pintu head besi tempa.

Dengan memakai pagar rumah klasik dan pintu besi klasik tentu saja sangat cocok dan secara estetika desain seragam dan serasi.

Rumah Klasik Modern 1 Lantai

Rumah 1 lantai tetap dapat menimbulkan kesan yang elegan. Desain rumah klasik ini dipadukan dengan desain minimalis pada setiap eksteriornya. Warna netral yang menjadi ciri khas dari rumah klasik modern juga tetap digunakan.

Desain Rumah Modern Klasik

Banyak yang menganggap kalau perpaduan dua desain ini sangatlah bertolak belakang. Padahal, jika didesain dan dirancang dengan tepat. Anda bisa mendapatkan tampilan rumah yang menawan, unik, estetik, dan pastinya nyaman dan indah dipandang oleh mata. Tidak percaya? Berikut beberapa inspirasi desain dari Lifetime Design yang dapat Anda aplikasikan di rumah!

Buat Fasad Rumah Terkesan Megah

Menghadirkan fasad mewah, megah, elegan, dan kekinian, merupakan empat kunci dari desain modern klasik. Untuk area fasad, Anda bisa menghadirkan tampilan yang megah lewat penggunaan jendela serta area entrance yang luas. Selain itu, Anda juga tidak boleh menggunakan kehadiran pilar-pilar yang membuat tampilannya fasad mewah lebih sempurna.

Bersihkan Kayu dari Debu dan Kotoran

Debu-debu yang menempel pada kayu harus di bersihkan setiap hari.  Pembersihan dapat dilakukan dengan air pel dan kemudian harus langsung dikeringkan. Sedangkan, pencucian dinding kayu dapat dilakukan dengan jangka waktu yang tergantung pada tingkat kebersihan udara di sekelilingnya. Jika rumah Anda berada di daerah yang banyak debu dan polusi, Anda dapat membersihkannya dengan menggunakan lap basah sesekali, agar debu tidak menempel dan merusak kayu.

Pencucian basah hanya boleh dilakukan sesekali. Karena bila terlalu sering dilakukan, dapat menyebabkan cat pudar dan terkelupas, juga memungkinkan kayu menyerap kelembaban yang akan sangat mempengaruhi umur kayu Anda. Perlu diingat, ketika anda membersihkan dinding rumah, lakukan pembersihan dari atas ke bawah supaya air tidak mengotori area yang sudah dibersihkan. Anda tentu tidak ingin bekerja dua kali, bukan?